ACEH SELATAN : Camat Samadua Aceh Selatan Suhaimi Salihin SAg, ajak masyarakat untuk memanfaatkan lahan tidur demi meningkatkan ekonomi .
Hal itu disampaikan Suhaimi Selasa (28/1/2020). Suhaimi menjelaskan ia berupaya semaksimal agar masyarakat bisa memanfaatkan lahan tidur menjadi lahan pertanian sehingga bisa menambah pendapatan ekonomi masyarakat .
” Seluruh kepala desa sudah saya perintahkan untuk mendata lahan tidur di daerahnya masing- masing untuk segera dimanfaatkan menjadi lagan pertanian,” demikian Suhaimi .
Reporter : Yunardi